Liputan6.com, Jakarta - Nasi, terutama nasi putih adalah makanan pokok beberapa negara Asia, termasuk Indonesia. Namun bagi orang yang sedang dalam program diet atau menurunkan berat badan, nasi putih seolah menjadi makanan yang harus dihindari. Show
Table of Contents Show
Beberapa dari mereka beralih ke beras merah atau bahkan, tidak mengonsumsi nasi sama sekali. Nasi putih memang lebih banyak mengandung karbohidrat dan kalori, serta lebih sedikit nutrisi lainnya. Sebanyak 60 gram beras mengandung 80 kalori, satu gram protein, 0,1 gram lemak, dan 18 gram karbohidrat. Sebenarnya, nasi putih masih bisa dikonsumsi bagi mereka yang sedang diet, asalkan bisa mengontrol porsi dan mempertahankan pola makan seimbang serta berolahraga.
Nasi putih sebenarnya biji-bijian bebas gluten yang mudah dicerna, rendah lemak, dan mengandung sejumlah vitamin B.Dilansir The Health Site, 19 Desember 2020, setidaknya ada empat cara tetap mengonsumsi nasi putih meski sedang menjalani diet atau program penurunan berat badan. 1. Kontrol porsi Anda harus mengontrol porsi nasi yang disantap. Cukup makan nasi putih dalam porsi kecil untuk membatasi jumlah kalori dan jangan memasukkan makanan lain yang mengandung karbohidrat. 2. Konsumsi banyak sayuran Nasi putih penuh dengan pati yang mudah terurai. Hal ini bisa menyebabkan lonjakan energi, diikuti dengan penurunan gula darah, sehingga membuat Anda lebih cepat lapar. Karena itulah para ahli gizi merekomendasikan untuk mengonsumsi nasi putih dengan banyak sayuran kaya serat yang baik untuk pencernaan dan membuat Anda kenyang lebih lama. Saksikan Video Pilihan di Bawah Ini:Sebuah tinjauan empat peneliti yang melibatkan sekitar 350.000 orang menemukan nasi putih lebih banyak dikonsumsi orang. Orang Asia cenderung memiliki asupan nasi putih jauh lebih tinggi yaitu tiga sampai empat porsi per hari. * Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan. Ada beberapa ketentuan ketika kamu sedang fokus untuk menurunkan berat badan. Namun ada beberapa orang yang tidak ingin konsumsi nasi putih dan harus dihindari. Padahal, jika kamu sedang menjalani program diet, tidak ada salahnya dengan memperhatikan tolak ukur yang ada. Terpenting kamu memiliki aturan makan nasi untuk diet. Pada dasarnya, memang nasi putih sendiri mengandung karbohidrat dan kalori yang tinggi, tapi rendah akan kalori lainnya. Untuk kamu yang sedang diet, maka lebih baik untuk kamu perhatikan adalah dengan memperhatikan pola yang tepat. Pada tahap ini, kami akan menjelaskan beberapa ketentuan yang bisa kamu lihat dan pahami secara menyeluruh. Panduan Diet Makan Nasi PutihMengganti semuanya dan mencari alternatif karbohidrat lainnya terasa sangat sulit untuk dilakukan oleh sebagian orang. Pada tahap ini, jika kamu tidak ingin mengubah nasi menjadi sumber karbohidrat utama dalam memenuhi nutrisi dalam tubuh, maka ada beberapa ketentuan yang harus dipahami. Jika melansir dari liputan6.com ada beberapa aturan yang bisa kamu lakukan jika ingin tetap diet dan makan nasi putih. 1. Mengatur Porsi MakanUkuran atau takaran nasi memang harus kamu kurangi dan hindari makan terlalu banyak, karena tindakan tersebut akan membuat program diet akan terasa sia-sia. Untuk permulaan yang bisa kamu lakukan adalah mengatur porsi dan menguranginya secara perlahan. Dengan demikian, energi yang kamu butuhkan tidak langsung lemas dan masih semangat menjalani program diet. Porsi yang bisa kamu lakukan adalah penuhi piring dengan ¼ nasi, lalu tambahkan beberapa lauk yang sehat dengan mengandung banyak serat dan protein. Sisi lainnya, pastikan beberapa lauk pauk tersebut menjadi alternatif untuk mengenyangkan perut kamu. Perlu dicatat juga, hindari makan karbohidrat tinggi, baik sebelum atau sesudahnya. 2. Perbanyak Jumlah Sayuran SegarUntuk takaran orang Indonesia, makan nasi putih menjadi kebutuhan utama. Sehingga untuk mengganti dan melepaskan semuanya akan terasa sangat sulit, apalagi jika kamu baru mencoba program diet, sehingga benar-benar menguras energi. Langkah paling baik memang mengurangi jumlah konsumsinya dan kombinasikan dengan jumlah sayur segar yang lebih banyak. Hal ini dipengaruhi oleh kandungan sayuran yang tinggi akan serat dan protein, sehingga memberikan dampak baik untuk kamu yang ingin menurunkan berat badan. Menariknya lagi, konsumsi sayuran membuat kamu akan lebih cepat kenyang dan tidak mudah lapar. Namun, tetap pastikan juga sayuran yang tidak berminyak dan pilih yang segar. 3. Ketahui Cara Memasak SayuranNasi yang berlebihan memang tidak baik untuk program diet dan menggantinya dengan ragam sayuran yang diperlukan oleh tubuh. Namun tidak kalah penting untuk kamu lihat adalah mengetahui cara memasak sayuran yang ada tersebut. Hal ini menjadi sangat penting, rasanya akan percuma apabila kamu mengurangi porsi nasi, tapi tetap konsumsi sayuran yang berminyak. Alternatif yang bisa kamu lakukan adalah mencari cara memasak dengan direbus, dikukus, atau dipanggang. Beberapa pilihan di atas memberikan kamu manfaat yang baik untuk tubuh, serta juga kandungannya akan lebih rendah kalori dan tidak membuat badan kamu naik lagi. Dengan demikian, semua proses yang ada harus kamu lihat dan tidak boleh sembarangan. 4. Ketentuan Makan MalamPada dasarnya tidak ada permasalahan untuk konsumsi nasi putih jika sedang diet, namun perlu untuk diingat juga terkait ketentuan makan malam. Nasi termasuk bahan makanan yang mudah sekali dicerna oleh tubuh, sehingga jika kamu tidak memahami beberapa ketentuan yang ada akan berdampak pada rasa lapar ketika kamu bangun pagi. Cara yang paling pas untuk kamu lakukan adalah mencari dan memilih makanan yang memiliki kandungan serat yang tinggi, sehingga lebih baik untuk menghindari nasi putih. Dengan demikian, kamu mungkin konsumsi sup sayur, roti gandum, atau ragam olahan lainnya. Banyak orang menghindari nasi putih saat sedang menjalani diet. Tetapi kamu tetap bisa melakukannya asal memahami jumlah takaran dan ketentuannya. Sebenarnya, ada beberapa hal yang tetap harus diperhatikan dengan tujuan mendapatkan hasil yang optimal. Oleh karena itu, jika kamu sedang diet dan kesulitan lepas dari nasi putih, beberapa saran diatas bisa kamu lakukan. Terpenting kamu penuhi diri kamu dengan kandungan yang sehat dan berkualitas, seperti sayur-sayuran, buah-buahan, atau lainnya. Semua kebutuhan yang ada tersebut bisa langsung kamu dapatkan di aplikasi Astro sebagai solusi terbaik untuk memenuhi program diet yang kamu lakukan. Referensi: 4 Tips Aman Makan Nasi Saat Jalani Diet Bisa Turun 4 Kg dalam Seminggu Tapi Masih Makan Nasi, Begini Caranya! Sumber Gambar: Shutterstock Berapa sendok makan nasi putih saat diet?Diet karbohidrat adalah diet yang masih memperbolehkan porsi karbohidrat dengan jumlah sedikit atau proporsional. “Jika ditentukan pola makan tiga kali sehari, maka porsi kalori atau nasi diletakkan pada makan siang. Jumlah kalori atau nasi adalah 3-4 sendok makan dari total porsi makan yang dikonsumsi,” terangnya. Kapan waktu makan nasi untuk diet?Direkomendasikan untuk Dikonsumsi Saat Makan Siang Selain itu, konsumsi nasi juga sangat penting sebagai cadangan energi agar tubuh bisa melanjutkan kesibukan sehari-hari hingga malam hari tiba. Namun, hindari konsumsi nasi ketika makan malam, terutama bagi yang ingin menjaga berat badan ideal. Berapa porsi makan nasi saat diet?Porsi yang bisa kamu lakukan adalah penuhi piring dengan ¼ nasi, lalu tambahkan beberapa lauk yang sehat dengan mengandung banyak serat dan protein. Sisi lainnya, pastikan beberapa lauk pauk tersebut menjadi alternatif untuk mengenyangkan perut kamu. Pola makan diet jam berapa?Aturan Jam Makan Program Diet Jika dilansir dari halodoc.com menjelaskan faktor utama dalam mendukung diet itu harus makan antara pukul 3 sampai 4 jam, karena perut mampu mencerna secara baik dan optimal. Bagian ini berkaitan dengan sarapan, makan siang, dan makan malam. Berapa sendok makan nasi untuk diet dalam sehari?“Jika ditentukan pola makan tiga kali sehari, maka porsi kalori atau nasi diletakkan pada makan siang. Jumlah kalori atau nasi adalah 3-4 sendok makan dari total porsi makan yang dikonsumsi,” terangnya.
Berapa maksimal makan nasi saat diet?Takaran Ideal Nasi
Jika seorang pria dan ingin mempertahankan berat badan, dianjurkan makan 130 gram per porsi. Jika seorang pria dan ingin menurunkan berat badan, dianjurkan makan 50 gram per porsi. Sementara, baik perempuan atau pria dianjurkan untuk tidak makan lebih dari 3 porsi per hari.
Berapa kalori 5 sendok makan nasi?Terdapat 88 kalori dalam 5 sendok.
Berapa Porsi makan Untuk diet?Bagaimana porsi makan yang tepat untuk menurunkan berat badan?. Jatah sarapan: 20% dari total kalori.. Jatah makan siang: 30% dari total kalori.. Jatah makan malam: 25% dari total kalori.. |